Dialog "Filsafat Indonesia", bersama Martin Suryajaya || Fubidon Podcast

fubiverse podcast by Fuad Abdullah

Episode notes

Martin Suryajaya adalah seorang dosen, konsultan kebijakan, dan pastinya, seorang filsuf. Selain itu, Beliau juga aktif menulis di bidang sastra dan filsafat. Di mata saya, Beliau adalah salah satu filsuf paling populer di Indonesia, di mana saya berpikir, pastilah sangat cocok jika saya mendiskusikan tema se-berat “Filsafat Indonesia” bersama Beliau